Assalamualaikum . .
Alhamdulillah, syukur atas segala nikmat yang ALLAH karuniakan kepada diriku juga kepada keluarga, sahabat serta saudara-saudaraku. 2011 tinggal hitungan jam akan berlalu, semoga tahun yang ditinggalkan meninggalkan kenangan yang baik untuk diingati juga menjadi platform untuk berubah dan tahun yang mendatang lebih baik dari tahun-tahun sebelumnya.
cara hidup menentukan cara mati,
cara mati menentukan cara dibangkitkan di padang Mahsyar,
cara dibangkitkan menentukan sama ada Syurga atau Neraka.
ya, bait kata di atas memang pahit untuk ditelan, tapi itulah kebenarannya. Bagaimana cara hidup kita sekarang? MasyaALLAH, banyaknya dosa-dosa yang sering dilakukan, semoga ALLAH mengampunkan aku dan kita semua hamba-NYA. Tanpa petunjuk yang betul, kita akan dihanyutkan oleh dunia yang penuh tipu daya dan karena itulah ada penyair yang mengungkapkan bahawa dunia ini sebagai belantara kehidupan.